The Raid

 Sekedar Share aja nih

Iseng-iseng ngudek-ngudek kaskus ternyata malah dapet trit tentang film indonesia yang berkualitas ...  terus pas gua tonton trailernya di youtube emang keren cuy, filmnya berkualitas banget.. udah bisa nyamain kualitas film hollywood...


Akhirnya ada juga film indonesia yang bermutu... coba lho bayangin aja dari sekian banyak film Indonesia ituh cuma film porno berkedok horor.. ya lu mungkin tau lah ,, dan hanya sedikit film motivasi seperti garuda didadaku, laskar pelangi, dsb


Tapi untuk film yang satu ini tidak lho, bahkan sampe di puji oleh pihak perfilman toronto kanada.. dibeli hak edarnya oleh sony pictures untuk diputar di USA dan seluruh dunia
Selain di Amerika Serikat, film ini juga telah terjual di berbagai network dan akan didistribusikan ke wilayah-wilayah lainnya, seperti Kanada oleh Alliance, Inggris oleh Momentum, Australia oleh Madman, Prancis oleh SND, Jerman oleh Kosch, Jepang oleh Kadokawa, Cina oleh HGC, dan Turki oleh Calinors.


Adegan-adegan dalam film ini sangat mengaggumkan seakan ini film asli hollywood, dan adegannya tampak sangat kejam seperti sungguhan. tak heran film ini mendapat sambutan positif di festival film toronto kanada. berikut kutipan beberapa kritikus/review :
Foto Video dan resensi Film Serbuan Maut atau The Raid

Holy shit I haven't seen an action movie this good in years! I felt that way only 30 minutes in, but after the full 100 minutes, I still felt the same and had to exclaim that here, right upfront, because it deserves that much praise. Alex Billington - firstshowing.net

The Raid (Serbuan Maut) is the best Aristotelian-unity action film since Die Hard. James Rocchi - MSN Movies

The Raid (Serbuan Maut) is a near perfect action movie. Drew McWeeny -HitFix. (artikel untuk : Foto Video dan resensi Film Serbuan Maut atau The Raid )

Film ini dibintangi oleh Iko Uwais dan Yayan Ruhian dan sutradara Gareth Evans yang sebelumnya menggarap film dengan tema silat Merantau, scoring film ini di garap oleh Mike Shinoda personel Linkin Park


Ceritanya sebenarnya biasa saja tentang geng narkoba dan pasukan elit, tetapi yang istimewa adalah hampir seluruh durasi film berisi adegan-adegan action yang memukau, beberapa bagian adegan jarak dekat tampak sangat sadis dan kejam seperti asli tidak seperti sebuah adegan film. Film  'Serbuan Maut' ini mengambil /setting/ lokasi di jantung komunitas kumuh Jakarta, tepatnya di sebuah gedung markas persembunyian kalangan gangster paling berbahaya di dunia. Sebuah pasukan elit mendapatkan tugas untuk menyerbu markas kriminal tersebut guna meringkus kepala penjahat pengedar narkoba.

Mengetahui bahwa mereka sedang diincar, para kriminal pun mematikan seluruh aliran listrik dan memblokir semua jalan keluar. Terperangkap di lantai 6 gedung tersebut, pasukan elit itu diharuskan berjuang mencari jalan keluar demi menyelesaikan misi mereka. ( sumber http://www.infopottermore.us/2011/09/foto-video-film-serbuan-maut-yang.html)




Cekidot Trailernya gan







Maju terus perfilman Indonesia... :D


CEWEK BUGIL BARENG DI HOTEL

Tidak ada komentar:

Posting Komentar